Kamis, 07 Mei 2009

Tips dan Tricks ber-cosplay

Kamu ingin ikut ber- cosplay ?

Ini nih tips dan tricks untuk menjadi cosplayer yang baik...

1.PILIH KARAKTER YANG BISA KAMU MAINKAN

Jiwai karakternya. Apakah cute, galak, pendiam, dll.



2. SIAPKAN KOSTUM DENGAN BAIK

kalau tidak mau membeli, buat saja sendiri. Cobalah kreatif dengan memanfaatkan baju-baju standar yang sudah ada atau buat langsung dengan bahan yang tidak terlalu mahal.



3. TONJOLKAN KEUNIKAN

perlihatkan hal yang paling unik atau ciri khas karaktermu. Misalnya, kenshin memiliki tanda X [silang] yang khas di pipinya, dsb.



4. BE THE CHARACTER

pelajari dan perankan keunikan karakter yang kamu pilih.



5. PERTUNJUKAN

kadang, kamu di minta untuk melakukan pertunjukan/kabaret singkat, lakukanlah dengan singkat dan menarik.



6. PEDE!!!

Apapun yang terjadi dan kostum apapun yang kalian kenakan, pokoknya harus percaya diri!!!!




*** Good Luck!! ***

Ditulis Oleh : Miyako Komatsu

0 komentar: